Cara Mengatasi GPU dan VRAM NVDIA yang Tidak Terdeteksi

Cara Mengatasi GPU dan VRAM NVDIA yang Tidak Terdeteksi – Masalah ini sering ditemukan ketika ingin memainkan PES di laptop atau PC kita. Untuk mengatasinya, sob bisa lihat tutorialnya di bawah ini.

Perlu dicatat, cara di bawah ini untuk PC atau laptop yang menggunakan Windows 10 64 bit. Buat sob yang menggunakan cara ini di Windows 7 dan tidak berhasil, bisa pindah dulu ke Windows 10.


1. Copas file dsound.dll ke tempat installasi PES2016, kalau sob belum punya, download dulu.



2. Buka aplikasi dxcpl dan setting sesuai gambar, Download juga kalau belrm punya aplikasinya.



3. Buka NVIDIA control panel dan setting sesuai gambar.


Related Posts